Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan

Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan

Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan

TJSLP Kab. Jepara

KATA PENGANTAR

Sejalan dengan Visi dan Misi Kabupaten Sukoharjo bahwa pembangunan merupakan sebuah proses berkelanjutan, maka dalam rangka meningkatkan kualitas hidup yang lebih baik. Keberhasilan pembangunan merupakan tantangan bagi Pemerintah Daerah dan pada dasarnya pembangunan adalah tanggung jawab pemerintah, masyarakat dan dunia usaha, sehingga perlu keterlibatan dunia usaha salah satunya melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP).

Untuk mengantisipasi timbulnya resiko sosial dan lingkungan sebagai dampak dari aktifitas usaha diperlukan sinergitas antara Pemerintah Daerah, Dunia Usaha, dan Masyarakat sehingga menjadi dorongan untuk membentuk Peraturan Daerah tentang Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP) dan Forum TJSLP.

Sesuai dengan ketentuan dalam Peraturan Daerah Kabupaten Sukoharjo Nomor   15 Tahun 2016 tentang Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan, Perusahaan memiliki tanggung jawab sosial dan lingkungan dalam segala aspek operasional perusahaan yang berdampak terhadap kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat serta kelestarian fungsi lingkungan hidup.

Salah satu tujuan TJSLP adalah menciptakan kemitraan antara Pemerintah Daerah, korporasi dan masyarakat, serta untuk meningkatkan kesejahteraan sosial, mempercepat pertumbuhan ekonomi masyarakat, memperkokoh keberlangsungan perusahaan dan memelihara fungsi lingkungan hidup secara berkelanjutan.

Perlu adanya hubungan sinergis antara Pemerintah Daerah, Perusahaan dan masyarakat untuk mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan.

Aksi TJSLP

14 Desember 2021

Aksi TJSLP dari PT. Sritex

Aksi TJSLP dari PT. Sritex dalam pemberdayaan d...

selengkapnya. . .


29 Oktober 2021

Aksi TJSLP dari PT. Gujati 59

Aksi TJSLP dari PT. Gujati 59 dalam bentuk pemb...

selengkapnya. . .


28 Oktober 2021

AKSI TJSLP RS KARIMA UTAMA

Aksi Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perus...

selengkapnya. . .


28 Oktober 2021

Aksi TJSLP PT. Dan Liris

Aksi Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perus...

selengkapnya. . .


28 Oktober 2021

AKSI TJSLP RS KARIMA UTAMA

Aksi TJSLP dari RS. Karima Utama (RSKU) Kartasu...

selengkapnya. . .


28 Oktober 2021

Aksi TJSLP Bank Jateng

Aksi TJSLP dari bank Jateng Cabang Sukoharjo

selengkapnya. . .


28 Oktober 2021

Aksi TJSLP PT. Sritex.Tbk

Aksi TJSLP dari PT. Sri Rejeki Isman. Tbk dalam...

selengkapnya. . .


18 Agustus 2021

Aksi TJSLP Dr. Oen Solo Baru

Aksi tanggung jawab sosial dan lingkungan perus...

selengkapnya. . .


TJSLP (Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan) Kabupaten Sukoharjo

TJSLP adalah komitmen perusahaan untuk berperan serta dalam pembangunan ekonomi berkelanjutan guna meningkatkan kualitas kehidupan dan lingkungan yang bermanfaat, baik bagi perusahaan sendiri, komunitas setempat, maupun masyarakat pada umumnya.

link Terkait